Berita Umum


Sektor Tahan Banting, PJ Gubernur Jabar: Jabar Dukung UMK Naik Kelas

Tanggal Posting : 22 Nov 2023 • Penulis : • Dibaca :

DPMPTSP, PORTAL JABAR- Pemda Provinsi Jawa Barat menggelar Gebyar Pelayanan Terpadu Usaha Mikro dan Kecil (UMK) Jawa Barat Tahun 2023 di Gedung Youth Center Arcamanik, Kota Bandung, Selasa (21/11/2023).  Ajang yang merupakan inisiatif Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Jabar ini sebagai bentuk dukungan terhadap pelaku UMK untuk naik kelas dan menjadi salah satu pilar perekonomian Jawa Barat.  Dalam sambutannya, Penjabat Gubernur Jabar Bey Machmudin mengatakan, sektor UMK merupakan sektor ekonomi yang tahan banting dan Pemdaprov Jabar mendukung agar UMK naik kelas, yang akan memberi dampak terhadap perekonomian daerah dan kesejahteraan masyarakat Jawa Barat.  "Saya apresiasi terselenggaranya acara ini. Semoga dapat memberikan manfaat bagi kita semua, terutama para pelaku UMK guna memenuhi perizinan berusaha dan standar kegiatan usahanya yang…

Selengkapnya

Post Lainnya


  • Aher Promosikan Teh dan Kopi Jabar di Mesir

    Tanggal Posting : 06 Jun 2016

    Mesir - Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan (Aher) kenalkan kopi dan teh di Mesir. Di Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Mesir, Jumat (3/6/16) waktu setempat, Gubernur menyatakan Mesir merupakan negara yang memiliki hubungan kuat dengan Indonesia."Mesir itu merupakan negara yang paling pertama mengakui kemerdekaan dan kedaulatan NKRI. Ini tentunya…

  • Pemprov Jabar Serahkan Hibah Kendaraan Kepada Brigif Para Raider 17/1 Kostrad

    Tanggal Posting : 06 Jun 2016

    DEPOK - Pemerintah Provinsi Jawa Barat menyerahkan bantuan hibah berupa kendaraan operasional kepada Brigif Para Raider 17/1 Kostrad di Mabrigif Cijantung Depok, Sabtu (04/06/16) yang bertepatan juga dengan HUT ke-50 Brigif Para Raider 17/1 Kostrad.

  • HKP ke-44, Ajang Komunikasi & Instrospeksi Antar-Petani dan Nelayan

    Tanggal Posting : 06 Jun 2016

    KAB. KARAWANG - Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar mengungkapkan bahwa saat ini - khususnya Jawa Barat merupakan sumber pangan terbesar di Indonesia. Setiap tahunnya, Jabar menghasilkan 12 juta ton beras atau 17 persen kebutuhan beras nasional berasal dari Jawa Barat.

  • Eco Music Camp: "Kita Jaga Alam, Alam Jaga Kita"

    Tanggal Posting : 06 Jun 2016

    KAB. BOGOR - Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Pariwisata & Kebudayaan kembali menghelat Eco Music Camp Vol. 2 Tahun 2016. Event musik tahunan dengan tema lingkungan hidup ini dibuka langsung oleh Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar di Kawasan Taman Nasional Gunung Halimun Salak, Desa Sukamantri, Kecamatan Tamansari, Kabupaten…

  • Kelima Kalinya, Jabar Raih WTP

    Tanggal Posting : 06 Jun 2016

    KOTA BANDUNG -- Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi Pemerintahan, per tahun kemarin Pemerintah Daerah (Pemda) di seluruh Indonesia menerapkan sistem akuntansi berbasis Akrual. Sistem ini diterapkan baik pada penyajian laporan keuangan, juga pada pengolahan perakuntansian. Dengan manfaat, memberikan gambaran utuh atas posisi keuangan Pemerintah Daerah,…

  • Pancasila, Ideologi Dunia

    Tanggal Posting : 06 Jun 2016

    BANDUNG -- Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR RI), menggelar Peringatan Pidato Bung Karno 1 Juni 1945, bertempat di Gedung Merdeka, .Jl. Asia -Afrika, Kota Bandung, Jawa Barat, Rabu (1/06/2016).

  • Jabar – Australia Selatan Gelar Forum Bisnis Bersama

    Tanggal Posting : 06 Jun 2016

    KOTA BANDUNG – Pemprov Jawa Barat dengan Negara Bagian Australia Selatan menggelar forum bisnis bersama dalam rangka peningkatan kerjasama di berbagai bidang diantara kedua daerah. Forum ini digelar di Ballroom The Trans Luxury Hotel, Jl. Gatot Subroto Kota Bandung pada Rabu (1/6/2016).

  • Beberesih Citarum. '5 Tidak' dan Semangat Gotong- Royong Bersihkan Citarum

    Tanggal Posting : 06 Jun 2016

    KABUPATEN BANDUNG -- Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan (Aher), bersama Pangdam III/Siliwangi Mayor Jenderal TNI Hadi Prasojo beserta Wagub Deddy Mizwar dan rombongan menyusuri bantaran Sungai Citepus, anak sungai Citarum, menggunakan perahu karet. Rombongan menyusuri sungai dimulai dari Ds Cangkuang Kec. Dayeuh Kolot Kab. Bandung, hingga finish di Ds Sangkan…

  • Pasanggiri, Gali Potensi Pelaku Seni

    Tanggal Posting : 30 May 2016

    KOTA BANDUNG -- Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar membuka Malam final Pasanggiri Seni Tari, Musik dan Teater tingkat Provinsi Jawa Barat, digelar di Gedung Kesenian Sunan Ambu, Institut Seni Budaya Indonesia (ISBI) Kota Bandung, 28 – 29 Mei 2016.

  • Keanekaragaman Makanan Pengaruhi SDM Yang Berkualitas

    Tanggal Posting : 30 May 2016

    BANDUNG - Perkembangan industri pengelolaan pangan Jawa Barat mempunyai kontribusi yang cukup diandalkan pada Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) nasional, yang menjadi salah satu trend setter industri kreatif pangan di Indonesia. Ketika kecenderungan masyarakat hanya tergantung pada pangan tertentu, tentu menimbulkan keresahan karena keragaman konsumsi pangan saat ini menurun.




Chatbot Dinas PMPTSP Jawa Barat